Pastikan Pemilu Berjalan Lancar, Dandim 1402/ Polman Bersama Forkopimda Pantau Sejumlah TPS

    Pastikan Pemilu Berjalan Lancar, Dandim 1402/ Polman Bersama Forkopimda Pantau Sejumlah TPS

    Polman, - Komandan Kodim 1402/Polewali Mandar, Letkol Czi Sabar Chandra Gufta Panjaitan, Bersama forkopimda Kabupaten Polewali Mandar lakukan pantau pelaksanaan pemilu 2024 di Wilayah Teritorialnya. Rabu (14/2/2024).

    Peninjauan ini dilakukan bersama stakeholder yang ada untuk memastikan bahwa Proses pesta demokrasi di Kabupaten Polewali Mandar berjalan aman dan lancar, Kata Dandim 1402/Polman Letkol Czi Sabar Chandra Gufta Panjaitan. Rabu Pagi (14/2/2024).

    "Pemantauan proses pemungutan suara dilakukan bersama stakeholder untuk memastikan proses pemilu berjalan aman dan tertib, " Kata Letkol Sabar Panjaitan.

    Dikatakan Dandim, Sebanyak 1.362 TPS tersebar di 16 Kecamatan Kabupaten Polewali Mandar dengan berbagai macam dekorasi yang sangat menarik.

    Tempat Pemungutan Suara  para pemilih terlihat sangat menarik didesain oleh para anggota kpps di setiap TPS, Ini menunjukkan antusiasme pesta rakyat yang sesungguhnya. Tandasnya. (Zik)

    polman
    M Ali Akbar

    M Ali Akbar

    Artikel Sebelumnya

    Danrem 142/Tatag Bersama Forkopimda Pantau...

    Artikel Berikutnya

    Patroli Pemantauan Wilayah, Dandim 1427/Pasangkayu...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Pasar Murah Hingga Bakti Sosial Kesehatan Warnai Hari Juang TNI AD Di Polewali Mandar
    Hendri Kampai: Bangun Ketahanan Pangan Nasional, Indonesia Harus Puasa Impor Produk Pertanian dan Peternakan
    Menjaga lingkungan tetap bersih, Babinsa mengajak masyarakat bersihkan saluran air

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll